Pada makanan fermentasi mengandung bakteri asam laktat. Bakteri asam laktat (BAL) menghasilkan antioksidan. Oleh karena itu makanan fermentasi dapat dijadikan alternatif sumber antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antioksidan bakteri asam laktat dari makanan fermentasi melalui studi literatur. Studi literatur ini dilakukan dengan cara mengumpulkan beberapa sumbe…
Enzim fibrinolitik merupakan enzim protease yang mampu mendegradasi fibrin atau bekuan darah, penyebab utama pada penyakit kardiovaskular. Bakteri merupakan salah satu agen penghasil enzim fibrinolitik. Bakteri tersebut dapat diperoleh dari makanan fermentasi bersumber hewani. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis bakteri penghasil enzim fibrinolitik pada makanan fermentasi b…
Beras putih (Oryza sativa L.) dapat dijadikan sebagai bahan baku kosmetik karena memiliki kandungan senyawa aktif seperti flavonoid, asam fitat dan gamma-oryzanol yang berperan sebagai antioksidan dan antitirosinase. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi aktivitas antioksidan dan antitirosinase pada beras putih (Oryza sativa L.) yang difermentasi menggunakan Aspergillus oryzae FNCC 6…
Beras (Oryza sativa L.) dapat dimanfaatkan dalam produk-produk kosmetik. Selain itu, beras mengandung senyawa penting seperti vitamin E, gammaoryzanol, dan senyawa fenolik yang berfungsi sebagai antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi aktivitas antioksidan dan antitirosinase pada beras putih (Oryzasativa L.) yang difermentasi menggunakan Lactobacillus plantarum ATCC 8014 yang b…
Kalsium oksalat merupakan senyawa berbentuk jarum tajam yang sering ditemukan diberbagai tumbuhan, termasuk umbi porang. Kalsium oksalat berbahaya bagi kesehatan karena dapat menyebabkan iritasi saluran pencernaan, defisiensi mineral, dan batu ginjal. Penurunan kadar kalsium oksalat dapat dilakukan dengan cara fisika, kimiawi, dan biologis. Cara fisika dengan pemanasan, kimiawi dengan pere…
Diabetes melitus (DM) merupakan gangguan metabolisme yang ditandai dengan kondisi hiperglikemia. Salah satu tanaman yang dapat menurunkan kadar glukosa darah yang tinggi yaitu daun Moringa oleifera L. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi terkait efek hasil fermentasi daun Moringa oleifera L. terhadap kadar glukosa darah mencit yang diinduksi aloksan. Sebelum dilakukan pengu…
Diabetes merupakan penyakit metabolisme yang ditandai kondisi hiperglikemia kronis yang disebabkan kelainan sekresi insulin dan kerja insulin. Salah satu tanaman yang berkhasiat sebagai antidiabetes yaitu daun kelor. Tujuan penelitian untuk mengetahui efektivitas hasil fermentasi daun kelor terhadap penurunan glukosa darah pada mencit yang diinduksi aloksan dosis 250 mg/kgbb. Pembuatan inf…
Eco enzyme dari kulit nanas (Ananas comosus (l.) Merr.) dan kulit pepaya (Carica papaya L.) memiliki aktivitas antimikroba yang fermentasinya dapat dipengaruhi oleh waktu lama fermentasi dan jenis pemilihan gula yang dipakai. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh lama fermentasi dan jenis gula yang digunakan untuk fermentasi berdasarkan nilai KHM (Konsentrasi Hambat Minimum). Pa…
Daun Moringa oleifera L. memiliki senyawa metabolit sekunder seperti flavonoid, steroid,triterpenooid, tanin yang berfungsi sebagai antioksidan dan antimikroba. Dilakukannya fermentasi oleh Lactobacillus acidophilus ATCC 4356 terhadap seduhan daun Moringa oleifera L untuk meningkatkan aktivitas antioksidan dan antimikroba. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama waktu ferm…
Proses fermentasi oleh Lactobacillus acidophilus ATCC 4356 dapat meningkatkan jumlah senyawa metabolit sekunder dalam daun kelor sehingga potensi antioksidan akan meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji potensi antioksidan dengan parameter kadar MDA dari plasma mencit. Sebelum dilakukan pengujian potensi antioksidan, dilakukan skrining fitokimia, uji organoleptik, pengukuran pH, …