Untuk mempertahankan dan meningkatkan pertumbuhan positif, maka industri farmasi harus melakukan perbaikan berkelanjutan dalam rangka meningkatkan efektifitas proses produksi obat. Fokus pada proses produksi industri farmasi adalah untuk terus memperbaiki efektifitas proses produksinya melalui perbaikan waktu produksi, menurunkan waktu hilang, memperbaiki biaya listrik dan tenaga kerja ser…
Pelayanan kefarmasian di apotek di beberapa wilayah Indonesia masih rendah, dan hal ini tidak sebanding dengan pertumbuhan pendirian apotek yang terus meningkat. Empat sub-bidang yang termasuk ke dalam pelayanan kefarmasian, meliputi standar pelayanan obat non resep, pelayanan KIE, standar pelayanan obat resep serta pengelolaan obat di apotek. Penelitian Cross Sectional, dilaksanakan di wil…
Untuk mempertahankan dan meningkatkan pertumbuhan positif, maka industri farmasi harus melakukan perbaikan berkelanjutan dalam rangka meningkatkan efektifitas proses produksi obat. Fokus pada proses produksi industri farmasi adalah untuk terus memperbaiki efektifitas proses produksinya melalui perbaikan waktu produksi, menurunkan waktu hilang, memperbaiki biaya listrik dan tenaga kerja ser…
Penelitian ini bertujuan menganalisis efektivitas dan efisiensi penggunaan Rota Integrated Filling Machine (RIFM) pada vial berukuran 2 ml di PT. X Jakarta. Penelitian ini berfokus pada peningkatan hasil pengisian melalui evaluasi aspek teknis dan waktu operasional mesin. Penelitian ini bersifat eksploratif dengan pendekatan kuantitatif dan deskriptif bertujuan memberikan wawasan mendalam …
Latar Belakang: Dalam rangka penyelenggaraan upaya kesehatan, rumah sakit rumah sakit harus berfokus kepada kepuasan pasien dengan menjalankan pelayanan yang berkualitas. Rumah Sakit (RS) A merupakan rumah sakit swasta tipe C yang memiliki visi dalam memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu dan berkualitas agar menjaga kepuasan pelanggan. Resep baik elektronik dan konvensional memberika…
Peralatan kesehatan akan tepat guna apabila disesuaikan dengan kebutuhan pada masing-masing rumah sakit, dengan tuntutan pelayanan semakin meningkat, alat kesehatan yang tidak lengkap dapat menimbulkan masalah dalam pelayanan, dan menjadi keluhan pasien yang datang berobat ke rumah sakit tersebut, termasuk pada pasien JKN di Lingkungan TNI AL. Penelitian ini untuk mengetahui sinkronisasi an…
Pasca operasi caesar dibutuhkan untuk mencegah terjadinya infeksi daerah operasi (IDO), dan untuk melindungi mengalami kejadian infeksi pada daerah operasi. Tujuan penelitian: Mengetahui efektivitas biaya pada penggunaan antibiotik di RSUD Tarakan Jakarta pusat periode januari – desember tahun 2018. Metodologi: Desain penelitian cross-sectional yang dilakukan secara retrospektif dengan p…
Penyakit malaria merupakan penyakit menular dan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang harus ditangani secara efektif karena seringkali menimbulkan kejadian luar biasa (KLB) serta dapat menyebabkan kematian. Indonesia merupakan negara endemis malaria dan Provinsi Papua adalah penyumbang utama kasus malaria di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efikasi dan keamanan…
Seiring dengan kemajuan teknologi dan teknik-teknik operasi, penggunaan antibiotik dan anastesia yang semakin baik serta penemuan alat elektronik yang digunakan untuk pemantauan janin dalam kandungan yang semakin modern, maka terjadi peningkatan angka kejadian Sectio caesarea di seluruh dunia. Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tangerang Selatan adalah rumah sakit yang saat ini sudah bers…