Kekosongan obat di Instalasi Farmasi Dinas Kesehatan Kabupaten Donggala yang ditunjukan dari rendahnya nilai ketersediaan obat pada rencana aksi kegiatan kemenkes. Manajemen pengelolaan obat yang efektif dan efisien diperlukan untuk menjamin ketersediaan obat sesuai dengan kebutuhan sehingga tidak terjadi kekosongan dan kelebihan obat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi sistem pere…
rumah sakit memiliki fungsi sebagai penyedia pelayanan kesehatan, salah satunya adalah pelayanan kefarmasian. distribusi merupakan kegiatan manajerial dalam pelayanan kefarmasian yang menyalurkan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan habis pakai dari tempat penyimpnanan hingga sampai kepada unit pelayanan atau pasien. prosedur sistem distribusi obat dan alat kesehatan yang kurang baik dap…
Kendali biaya obat memegang peranan penting dalam pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan. Salah satu upaya terkait hal tersebut adalah melalui proses seleksi obat dalam Formularium Nasional (Fornas) dan penetapan harga obat dalam e-Katalog untuk mendapatkan obat, terutama yang masih dalam masa paten, dengan harga terjangkau tanpa mengurangi mutu pelayanan kesehatan. Penelitian ini bertujuan…
Sirosis hati dapat menyebabkan hipoalbuminemia, dan memerlukan terapi albumin. Infus albumin merupakan produk mahal, dengan harga dan efektivitas yang berbeda. Penelitian observasional ini bertujuan membandingkan efektivitas biaya dua macam albumin yang paling banyak digunakan dalam terapi hipoalbuminemia pada pasien sirosis hati di rawat inap RSUP Dr. Kariadi Semarang, yaitu Plasbumin 25%…
Pada program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) harga obat ditetapkan melalui sistem e-Katalog dengan cara lelang harga. Sistem e-Katalog yang membuat harga obat turun secara signifikan atau terlalu murah dikhawatirkan akan berpengaruh terhadap kualitas obat itu sendiri. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui kualitas tablet amlodipin 10 mg sebagai antihipertensi yang banyak digunakan d…
Hemofilia merupakan penyakit keturunan yang jarang terjadi dan yang memiliki angka harapan hidup pendek. Angka harapan hidup meningkat dengan pemberian faktor pengganti pembekuan darah. Tantangan yang dihadapi adalah beban pembiayaan mahal dan diberikan kepada pasien seumur hidup. Saat ini pasien hemofilia telah mendapat akses pelayanan kesehatan program Badan Penyelenggara Jaminan Sosial …
Resistensi antibiotik menyebabkan kurangnya efektivitas terapi yang berdampak pada peningkatan morbiditas dan mortalitas serta pengeluaran perawatan kesehatan. Tujuan penelitian mengevaluasi pelaksanaan pengendalian resistensi antimikroba dalam meningkatkan kualitas penggunaan antibiotik pada pasien rawat inap pneumonia anak di RSD Gunung Jati Cirebon.Penelitian ini menggunakan pendekatan …
ABSTRAKrn(A) ERMA PRATIWI PUSPITA SARI (2008212299)rn(B) PENGARUH TEKNIK BEKU-LELEH DAN DOSIS IRADIASI GAMMArnPADA PELEPASAN RESORSINOL DARI MATRIKS HIDROGELrnPOLIVINIL ALKOHOL (PVA)rn(C) xi + 111 Halaman: 2011; 10 Tabel; 21 Gambar; 23 Lampiranrn(D) Kata kunci: Hidrogel, Polivinil alkohol (PVA), resorsinol, beku- leleh, radiasirngamma, fraksi gel, daya serap airrn(E) Hidrogel merupakan struktur…
ABSTRAKrn(A) YANTI (2007210229)rn(B) PENGEMBANGAN METODE PENETAPAN KADAR PSEUDOEFEDRIN HIDROKLORIDA DAN LORATADIN DALAM KAPSUL LEPAS LAMBAT SECARA SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SIMULTANrn(C) xiv + 80 halaman; 23 tabel ; 25 gambar ; 14 lampiran.rn(D) Kata kunci: Penetapan kadar, spektrofotometri simultan, pseudoefedrin hidroklorida, loratadinrn(E) Pseudoefedrin hidroklorida merupakan dekongestan …