Text
Produksi Yoghurt Dari Susu Kacang Hijau Produksi Sendiri Dan ang Beredar Dipasaran Serta Uji Kualitasnya
ABSTRAKrn(A) ELSYE OLIVIA PATTINAJA (2005210058)rn(B) PRODUKSI YOGURT DARI SUSU KACANG HIJAU (Phaseolusrnradiatus L.)PRODUKSI SENDIRI DAN YANG BEREDAR DIPASARANrnSERTA UJI KUALITASNYArn(C) ix + 51 Halaman; 6 Tabel; 7 Gambar; 16 Lampiranrn(D) Kata kunci: yogurt, waktu inkubasi, susu, kacang hijaurn(E) Kacang hijau termasuk salah satu tanaman pangan yang telah dikenal luasrndimasyarakat. Kandungan proteinnya yang tinggi dan relatif murah, kacangrnhijau memiliki prospek yang baik sebagai bahan makanan bergizi dan sangatrnpotensial untuk dikembangkan serta ditingkatkan nilai ekonomisnya. Salah saturnalternatif bentuk pengolahannya adalah dalam bentuk susu fermentasi (yogurt)rndari susu kacang hijau. Susu kacang hijau biasanya diproduksi secara rumahanrnmaupun industri- industri besar lainnya yang kemudian di jual dipasaran .rnPenelitian ini bertujuan untuk melihat apakah sumber susu kacang hijau untukrnpembuatan yogurt memenuhi syarat mutu yang ditentukan SNI 2981(2009).rnPenelitian ini dilakukan dengan lima waktu inkubasi yang berbeda, yaitu 0 jam,rn6jam, 12jam, 18jam, dan 24jam pada suhu 35oC-37oC menggunakan bakterirnasam laktat yakni Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophyllus.rnUntuk mengetahui perbedaan kedua jenis yogurt maka dilakukan evaluasirnberupa organoleptik, kadar lemak, protein, abu serta uji cemaran koliform danrnsalmonella dengan menggunakan metode kerja yang terdapat dalam SNI 2981rn(2009). Hasil penelitian diperoleh kadar Lemak dari yogurt A berkisar antararn0,92%-0,82%, sedangkan yogurt B berkisar antara 0,63%-0,54%; kadar proteinrndari yogurt A berkisar antara 3,71%-2,92% , sedangkan yogurt B berkisarrnantara 3,35%-2,87%; kadar abu dari yogurt A pada tiap waktu inkubasi rataratarn0,28%, sedangkan yogurt B rata-rata 0,50%; kadar asam laktat dari yogurtrnA berkisar antara 0,39%-0,73% sedangkan yogurt B berkisar antara 0,28%-rn0,70%; hasil uji cemaran koliform dan salmonella adalah negatif atau tidak adarnpertumbuhan bakteri. Hasil uji lemak, protein, abu dan asam lakat menunjukanrnadanya perbedaan konsentrasi antara kedua jenis yogurt, tetapi masihrnmemenuhi syarat mutu yang ditetapkan di SNI 2981 (2009).rn(F) Daftar Rujukan: 26 buah (1983-2010)rn(G) Dra. Erlindha Gangga. M.Si., Apt.rn(H) 2010
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain