Latar Belakang : Selama dekade terakhir, insiden Acute Kidney Injury (AKI) telah meningkat dan mengarah ke hasil jangka panjang yang merugikan. Keberhasilan terapi AKI masih belum mencapai keberhasilan yang maksimal, mengingat tatalaksana AKI pada saat ini masih dilakukan berdasarkan penyebab dan gejala yang timbul. Tata laksana AKI perlu dilakukan pengembangan mengingat sangat seriusnya …