ABSTRAK (A) BENNY (2014210037) (B) UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL 96% DAN NANOPARTIKEL EKSTRAK DARI RIMPANG TEMULAWAK (Curcuma xanthorrhiza Roxb.) (C) xii + 84 halaman ; 14 tabel; 8 gambar; 14 lampiran (D) Kata kunci: temulawak, Curcuma xanthorrhiza, antibakteri, nanopartikel, ekstrak etanol 96% (E) Temulawak merupakan tanaman obat yang mengandung xantorizol sebagai antibakteri. …
ABSTRAK (A) AVILLA TAN BRYLIANTO (B) UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL 96% DAN NANOPARTIKEL EKSTRAK RIMPANG TEMULAWAK (Curcuma xanthorriza Roxb.) SECARA IN VIVO (C) xv + 112 halaman; 23 tabel; 7 gambar; 21 lampiran. (D) Kata kunci: Antidiabetes , Ekstrak Rimpang Temulawak (Curcuma xanthorriza Roxb.), Nanopartikel, Kadar Glukosa Darah, Aloksan (E) Temulawak merupakan salah satu tana…
PENGEMBANGAN PRODUK KOMBINASI DAUN KEMBANG SEPATU (Hibiscus rosasinensis) DAN BIJI SAGA (Abrus precatorius) SEBAGAI TONIK PENUMBUH RAMBUT ABSTRAK Biji saga (Abrus precatorius) and daun kembang sepatu (Hibiscus rosasinensis) direkomendasikan untuk alopecia dalam pengobatan tradisional. Skrining fitokimia biji saga (Abrus precatorius) dan daun kembang sepatu (Hibiscus rosasinensis) menunjukkan …
OPTIMASI SURFAKTAN DAN KOSURFAKTAN DALAM SOLID LIPID NANOPARTICLE (SLN) YANG MENGANDUNG EKSTRAK KOLAGEN DARI SISIK DAN KULIT IKAN KAKAP MERAH (Lutjanus malabaricus) ABSTRAK Selama ini kebutuhan kolagen lebih banyak dipenuhi dari sapi, atau unggas. Seiring banyaknya penyakit yang ditemukan pada unggas, maka sumber kolagen dari kulit dan sisik ikan merupakan salah satu alternatif yang menjanjik…
PEMBUATAN GEL SUNSCREEN BERBAHAN AKTIF FRAKSI ETIL ASETAT DAN NANOPARTIKEL FRAKSI ETIL ASETAT DAUN JARAK PAGAR (Jatropha curcas Linn) ABSTRAK Paparan sinar matahari yang berlebihan dan berlangsung lama dapat menimbulkan efek buruk pada kulit berupa eritema dan bahkan kanker kulit. Daun jarak merupakan salah satu tanaman yang mempunyai potensi untuk melindungi kulit dari pengaruh buruk sin…
APLIKASI NANOTEKNOLOGI PADA EKSTRAK ETANOL BIJI KLABET (Trigonella foenum-graecum L.) DALAM PENGEMBANGAN FORMULASI SEDIAAN TONIK RAMBUT ABSTRAK Telah lama dikenal ungkapan rambut adalah mahkota kecantikan yang menandakan betapa pentingnya peran rambut bagi seseorang dalam lingkungannya. Dalam keadaan fisiologis, rambut mempunyai masa tumbuh, istirahat dan lepas sehingga pada suatu saat terjad…