ABSTRAKrn(A) ATIKA SHABRINA (2012210044)rn(B) PENGARUH CRUDE LUTEIN HASIL EKSTRAKSI DARI BUAH LABUrnKUNING (Cucurbita maxima Duchesne) TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL TOTAL, TRIGLISERIDA DAN MALONDIALDEHID PADA TIKUS PUTIH HIPERLIPIDEMIArn(C) xvii + 100 Halaman; 2016, 5 Tabel; 13 Gambar; 27 Lampiranrn(D) Kata Kunci: labu kuning, lutein, kolesterol total, trigliserida, malondialdehidrn(E) Lu…
ABSTRAKrn(A) MUNA MARDHIYAH (2012210173)rn(B) EFEK PEMBERIAN EKSTRAK LUTEIN DARI KUBIS SAVOYrn(Brassica oleracea L. var. sabauda) TERHADAP AKTIVITAS DAN KAPASITAS FAGOSITOSIS SEL MAKROFAG PERITONEUM MENCITrn(Mus musculus)rn(C) xiv + 85 halaman; 6 tabel; 11 gambar; 19 lampiranrn(D) Kata kunci : lutein, kubis savoy (Brassica oleracea L. var. sabauda), imunomodulator, fagositosis, sel makrofag.rn(…
ABSTRAKrn(A) ITA NOVITA SARI (2012210143)rn(B) IDENTIFIKASI SENYAWA AKTIF ANTIBAKTERI Stereptococcus mutans ATCC 31987 SECARA KROMATOGRAFI GAS-SPEKTROFOTOMETRI MASSA DARI MINYAK ATSIRI KULIT BATANG DAN DAUN KRANGEAN (Litsea cubeba Lour. Pers.)rn(C) xii + 115 Halaman; 2016; 15 tabel; 18 gambar; 13 lampiranrn(D) Kata kunci: Krangean, minyak atsiri, antibakteri, karies gigi, bioautografi, kromatog…
ABSTRAKrn(A) LHU LHU MUSLIMAH (2012210155)rn(B) UJI EFEKTIVITAS SEDIAAN GEL SEMPROT MINYAK ATSIRI DAUN JERUK PURUT (Citrus hystrx D.C) SEBAGAI REPELLENT TERHADAP NYAMUK Aedes aegyptirn(C) xiv + 141 halaman; 19 tabel; 15 gambar; 37 lampiranrn(D) Kata kunci: Aedes aegypti, repellent, minyak atsiri daun jeruk purut, gel semprot, indeks proteksi.rnNyamuk Aedes aegypti merupakan vektor utama dalam t…
ABSTRAKrn(A) AGNES KANJAYA (2012210010)rn(B) AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN FORMULASI SEDIAAN GEL DARI EKSTRAK ETANOL 70% DAUN STROBERI (Fragaria vesca L.) DENGAN BASIS SEPIGEL 305rn(C) xvii + 143 halaman; 30 tabel; 15 gambar; 31 lampiranrn(D) Kata kunci: Daun Stroberi; Fragaria vesca; Rosaceae; Aktivitas Antioksidan; Sepigel 305rn(E) Stroberi (Fragaria vesca L.) adalah salah satu tanaman yang berma…
ABSTRAKrn(A) TABITHA NURLITA (2012210267)rn(B) PENAPISAN FITOKIMIA DAN FORMULASI SEDIAAN KAPSUL EKSTRAK ETANOL 70% DAUN LEUNCA (Solanum nigrum L.) SEBAGAI PENGHAMBAT ENZIM α-GLUKOSIDASErn(C) xv + 142 halaman; 30 tabel; 13 gambar; 21 lampiranrn(D) Kata kunci: Solanum nigrum Linn., antidiabetes, enzim α-glukosidase, ekstrak etanol 70% daun leunca, avicel PH 102, CaHPO4rn(E) Leunca merupakan sal…
ABSTRAKrn(A) FADHLI ANDRIANTO (2012210103)rn(B) PENETAPAN PARAMETER MUTU, UJI PENGHAMBATAN ENZIM α-GLUKOSIDASE DAN FORMULASI SEDIAAN KAPSUL DARI EKSTRAK ETANOL 70% DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill.)rn(C) xiii + 97 Halaman; 24 tabel; 2 gambar; 20 lampiranrn(D) Kata Kunci : Ekstrak Daun Alpukat, Parameter Mutu, Enzim α-glukosidase, Kapsulrn(E) Daun alpukat merupakan salah satu bahan alam yan…
ABSTRAKrn(A) SILVIA KARTIKA ANGGRAINI (2012210251)rn(B) PENGARUH VARIASI JENIS DAN KONSENTRASI PELARUTrnTERHADAP AKTIVITAS ANTITIROSINASE DAN ANTIOKSIDANrnEKSTRAK AKAR MURBEI (Morus alba L.)rn(C) xvii + 107 halaman; 22 tabel; 24 gambar; 30 lampiranrn(D) Kata kunci: Ekstrak Akar Murbei (Morus alba L.); Antitirosinase; Antioksidan.rn(E) Akar murbei (Morus alba L.) mengandung senyawa fenolik 2,3',…
ABSTRAKrn(A) LALAN YOLANDA (2012210152)rn(B) UJI EFEKTIVITAS ANTIPROLIFERASI EKSTRAK ETANOL KEMEDANGAN GAHARU (Aquilaria malaccensis ) TERHADAP SEL LINE KANKER PAYUDARA (MCF-7) SECARA IN VITROrn(C) xiv + 97 halaman; 11 tabel; 14 gambar; 17 lampiranrn(D) Kata kunci: Aquilaria malaccensis, sitotoksisitas, antiproliferasi, MCF-7rn(E) Kanker merupakan penyakit kedua mematikan setelah jantung. Gahar…
ABSTRAKrn(A) TYA AHDIYA FITRIANI (2008210261)rn(B) UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN SECARA ABTS SERTA IDENTIFIKASI SENYAWA KIMIA DENGAN METODE FTIR dan KC-SM DARI EKSTRAK BIJI KEMALAKIAN (Croton tiglium L.)rn(C) x + 79 halaman; 13 tabel; 22 gambar; 15 lampiranrn(D) Kata kunci :Croton tiglium L. Antioksidan, ABTS, KLT, FTIR, KC-SM.rn(E) Croton tiglium L. adalah tumbuhan tinggi yang tumbuh di daerah tro…