Text
UJI IMMUNOLOGI SERUM ANTIBODI IMMUNOGLOBULIN Y (IgY)TERHADAP BAKTERI Streptococcus mutans PENYEBAB UTAMA PENYAKIT KARIES GIGI DENGAN METODE AGAR GELrnPRESIPITATION TEST (AGPT)
ABSTRAKrn(A) FIRMAN NOVAL (2096310059)rn(B) UJI IMMUNOLOGI SERUM ANTIBODI IMMUNOGLOBULIN Y (IgY)rnTERHADAP BAKTERI Streptococcus mutans PENYEBAB UTAMArnPENYAKIT KARIES GIGI DENGAN METODE AGAR GELrnPRESIPITATION TEST (AGPT)rn(C) Viii + 53 halaman + 6 tabel + 6 gambar + 8 lampiranrn(D) Kata kunci: Serum Antibodi (Ab) Immuglobuin Y (IgY), antibakterirnStreptococcus mutans, karies gigi.rn(E) Karies gigi merupakan penyakit dengan pravalensi cukup tinggi dilndonesiarnkhususnya dan didunia pada umumnya. Penyakit ini umumnya disebabkanrnoleh bakteri Streptococcus mutans. Proses awal dari penyakit karies gigirnadalah pembentukan plak. Kemudian pembentukan sejumlah besar asam (pHrn5,0) dari karbohidrat oleh S. mutans. Kosentrasi asam yang tinggirnmenyebabkan demineralisasi email lalu menimbulkan karies. Sampel yangrndigunakan untuk penelitian adalah spesimen yang diambil dari gigi berlubangrndiperoleh dari anak-anak penderita karies gigi didaerah bogor dan sampelrnbakteri koleksi laboratorium Bakteriologi Fakultas Kedokteran hewan InstitutrnPertanian Bogor (IPB). Setelah dilakukan isolasi dan identifikasi dari 25rnspesimen didapat 4 isolat bakteri Streptococcus mutans. Antibodi anti S.rnmutans yang akan digunakan diperoleh dari serum ayam yang telahrndisuntikan dengan bakteri S. mutans inaktif hasil isolasi dan koleksirnlaboratorium. Setelah didapatkan serum antibodi (Ab) dilakukan pengujianrnterhadap antigen S. mutans dengan metode Agar Gel Presipitation Testrn(AGPT). Reaksi positif anti bakteri S. mutans dari antibodi (Ab) ditandairndengan pembentukan garis buram berwama putih yang disebut garisrnpresipitasi di antara sumur antiobodi (Ab) dengan sumur Antigen (Ag).rnPembentukan garis Presipitasi tersebut secara kuantitatif membuktikanrnbahwa serum antibodi (Ab) dari IgY mempunyai antibakteri terhadaprnkelompok bakteri Streptococcus mutans.rn(F) Daftar rujukan : 47 buah (1974-2005)rn(G) Dr. Shirly Kumala, MBiomed, Apt.; Dr. Drh. I. Wayan T.Wibawan, MS.
Tidak tersedia versi lain