Text
Uji Aktivitas Senyawa Antioksidan Lutein Dari Biomassa Mikroalga Chlorella pyrenoidosa Pada Tikus Putih Jantan Yang Diinduksi ter-Butil Hidroperoksida (t-BHP)
ABSTRAKrn(A) NUR EKI MEIRISANTI (2005210153)rn(B) UJI AKTIVITAS SENYAWA LUTEIN DARI BIOMASSA MIKROALGArnChlorella pyrenoidosa PADA TIKUS PUTIH YANG DIINDUKSI OLEH tert-rnBUTIL HIDROPEROKSIDA (t-BHP)rn(C) ix + 79 Halaman; 2010; 7 Tabel; 12 Gambar; 19 Lampiranrn(D) Kata kunci : Chlorella pyrenoidosa, Uji Aktivitas, Lutein, tert-ButilrnHidroperoksida (t-BHP), Malondialdehid, Superoksid dismutase, Katalase.rn(E) Lutein mempunyai potensi sebagai antioksidan yang dapat melawan danrnmenangkal radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh dan merupakanrnkarotenoid golongan xantofil yang banyak dihasilkan oleh mikroalga Chlorellarnpyrenoidosa. Lutein yang terdapat di dalam kloroplas diperoleh dari ekstraksirnbiomassa C. pyrenoidosa yang sudah mencapai fase stasioner dengan nilairnOptical Density 0,530 dan jumlah sel sekitar 72,083 x 106 juta. Penelitian inirnbertujuan untuk mendapatkan senyawa lutein dan menguji aktivitas lutein darirnkultur Chlorella pyrenoidosa. Pengujian dilakukan secara in vivo terhadaprnhewan coba tikus yang telah diinduksi dengan t-BHP. Digunakan 24 ekor tikusrnputih jantan galur Sparque Dawley dibagi dalam 6 kelompok: kontrol normal,rnkontrol negatif, kontrol positif (vitamin E 1,8 IU), lutein dosis 0,18 mg/hari,rn0,36 mg/hari dan 0,53 mg/hari. Parameter yang diukur meliputi pengukuranrnkadar malondialdehid (MDA), superoksid dismutase (SOD) dan enzim katalaserndalam darah tikus diukur dengan menggunakan metode spektrofotometri. Hasilrnpenelitian menunjukkan bahwa lutein pada dosis 0,36 mg/hari dapatrnmenghambat proses oksidasi lipid sebesar 15,4361 nmol/mL, sedangkan luteinrnpada dosis 0,53 mg/hari dapat meningkatkan aktivitas SOD sebesar 0,9945rnunit/mL dan enzim katalase sebesar 2130,0688 unit/mL. Dari hasil penelitianrndapat disimpulkan bahwa kadar MDA terendah pada dosis 0,36 mg/hari yaiturnsebesar 34,26% lebih kecil dibandingkan dengan kontrol negatif yaitu 58,32%.rnPeningkatan aktivitas SOD dan Katalase tertinggi diperoleh pada dosis 0,63rnmg/hari masing-masing sebesar 25,81% dan 75,79% dibandingkan denganrnkontol negatif masing-masing sebesar 91,60% dan 68,20%. Hasil uji statistikrn(α=0,05) menunjukkan aktivitas lutein berbeda nyata dengan kelompok kontrolrnpositif Vitamin E 1,8 IU karena Vitamin E merupakan salah satu standarrnantikosidan.rn(F) Daftar rujukan : 27 buku (1985-2010)rn(G) Prof. Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA., Apt ; Dra. Kusmiati, M.Si.
Tidak tersedia versi lain