Text
Identifikasi Secara ikroskopik Dan Kromatografi Lapis Tipis Terhadap Buah Mahkota Dewa Dalam Dua Jamu Yang Beredar Bentuk Serbuk Dan Ekstrak
ABSTRAKrnrn(A) TYSSA MARIYANA ( 2099210033 )rnrn(B) IDENTIFIKASI SECARA MIKROSKOPIK DAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS TERHADAP BUAH MAHKOTA DEWA (Phaleria macrocarpa (Scheff) Boerl) DALAM DUA JAMU YANG BEREDARrnrn(C) xiii + 83 halaman, 2005, 12 tabel, 25 gambar, 4 lampiran.rnrn(D) KATA KUNCI : mahkota dewa, mikroskopik, kromatografi lapis tipis, reverse approach, analisis jamu.rnrn(E) Telah dilakukan identifikasi secara mikroskopik dan KLT terhadap buah mahkota dewa (Phaleria macrocarpa (Scheff ) Boerl) yang terkandung dalam dua jamu yang beredar. Identifikasi secara mikroskopik mahkota dewa dapat ditunjukkan dengan diketemukannya fragmen pengenal dari buah mahkota dewa berupa parenkim berisi kristal kalsium oksalat bentuk roset, serabut sklerenkim, dan berkas pembuluh. Hasil identifikasi secara KLT dilakukan berdasarkan pola kerja Reverse Approach dengan rumus A + B = C, dengan fase diam yang digunakan silika gel GF254, cairan penyari metanol, cairan eluasi n-heksan-etil asetat (50+50), penampak bercak anisaldehid asam sulfat dalam metanol memberikan satu bercak khas dengan hRx 93 – 103 berwarna ungu tua pada UV 366 nm. rnrn(F) Daftar Rujukan : 16 (1960 – 2003)rn rn(G) Drs. Sudjaswadi Wiryowidagdo, Aptrnrn
Tidak tersedia versi lain