ABSTRAKrn(A) DINI SESHA MULANI (2012210091)rn(B) PERSEPSI PASIEN RAWAT JALAN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DALAM PELAKSANAAN JKN RSUD TARAKAN JAKARTA PUSAT PERIODE JANUARI-DESEMBER 2015rn(C) xiii + halaman 128; 11 tabel, 6 gambar, 5 lampiranrn(D) Kata kunci : Persepsi, Rawat jalan, Penyakit kronik Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan Jakarta Pusat, JKNrn(E) Pelayanan kefarmasian dalam JKN saat ini …
PENGARUH JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) TERHADAP PROFIL DAN BIAYA PENGOBATAN, CLINICAL OUTCOMES DAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN ASURANSI KESEHATAN (ASKES) DIABETES MELITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUP FATMAWATI ABSTRAK Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) diterapkan pada tanggal 1 Januari 2014. Empat asuransi sosial melebur menjadi satu, salah satunya ASKES. Salah satu penyakit yang ditanggung ol…
ANALISIS FAKTOR RISIKO DAN KOMPARATIF BIAYA PENGOBATAN PENYAKIT GINJAL KRONIKPADA PASIEN HEMODIALISIS DI RUMAH SAKIT X KABUPATEN BOGOR ABSTRAK Penyakit ginjal kronis (PGK) merupakan penyakit kronis dengan insidensi, prevalensi, morbiditas yang tinggi. Secara global PGK memiliki prevalensi yang tinggi yaitu 11-13%. PGK merupakan penyakit tidak menular (PTM) yaitu penyakit kronis yang tida…
ANALISIS TREND HARGA OBAT SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN E-CATALOGUE DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA CILEGON ABSTRAK Pada tahun 2013 Kementerian Kesehatan meluncurkan sistem pengadaan obat terbaru yaitu e-Catalogue. Pengadaan obat melalui e-Catalogue menggunakan metode pembelian secara elektronik (e-Purchasing) yang ditetapkan oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) sela…