ABSTRAK (A) ASTRID KARTIKA SARI (2012210043) (B) ANALISIS DAMPAK KEPATUHAN PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DALAM PROGRAM PENGELOLAAN PENYAKIT KRONIS (PROLANIS) TERHADAP OUTCOME KLINIS DI PUSKESMAS JAKARTA TIMUR PERIODE JANUARI - DESEMBER 2015 (C) xvi + 73 halaman; 15 tabel; 13 gambar; 25 lampiran. (D) Kata kunci: Diabetes Melitus, Prolanis, Kepatuhan, Outcome Klinis. (E) Kadar gula darah pe…
ABSTRAK (A) BELINA UTARY (2012210056) (B) ANALISIS DAMPAK KEPATUHAN PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DALAM PROGAM PENGELOLAAN PENYAKIT KRONIS (PROLANIS) TERHADAP OUTCOME KLINIS DI PUSKESMAS JAKARTA BARAT PERIODE DESEMBER 2015- NOVEMBER 2016. (C) xiv + 125 halaman; 10 tabel; 11 gambar; 9 lampiran. (D) Kata kunci: Diabetes melitus, Prolanis, Kepatuhan. (E) Diabetes Melitus (DM) merupakan kumpu…
ANALISIS TREND HARGA OBAT SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN E-CATALOGUE DI RUMAH SAKIT ISLAM JAKARTA CEMPAKA PUTIH ABSTRAK Kebijakan tentang pengadaan obat pemerintah melalui mekanisme e- Purchasing berdasarkan katalog elektronik (e-Catalogue) merupakan kebijakan baru yang bertujuan untuk menunjang proses pengadaan obat pemerintah pada era JKN. Pada tahap awal pelaksanaan pengadaan obat berd…
ABSTRAK Sejak 1 Januari 2014 pemerintahmenerapkansistemJaminanKesehatanNasional(JKN). Pemerintahprovinsi DKI Jakarta menerapkanpenjaminankesehatanmelaluiKartu Jakarta Sehat (KJS). Pasien KJS mengikuti JKN. Selainituterdapat pula pasienUmum yang beralihmenjadipaserta JKN. Perubahanmendasardari JKN adalahperbedaansistempembayaran. JKN menggunakansistempembayaran INA-CBGs. Adanyaperbedaansistempe…
PENGEMBANGAN FORMULIR PEMANTAUAN TERAPI OBAT MELALUI ANALISA REKOMENDASI APOTEKER DALAM PENANGANAN DRUG-RELATED-PROBLEM PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS DI RUMAH SAKIT PONDOK INDAH ABSTRAK Chronic Kidney Disease (CKD) merupakan masalah kesehatan masyarakat di seluruh dunia. dengan tingkat kejadian terkait obat yang tidak diharapkan tinggi. Peranan Apoteker adalah melakukan pemantauan terapi …