ABSTRAK (A) Pramudita Ika Yulianti (2015210190) (B) Penetapan Parameter Mutu Dan Uji Penghambatan Angiotensin Converting Enzyme Dari Ekstrak Etanol 70% Herba Bawang Dayak (Eleutherine Americana (Aubl.) Merr. Ex K.Heyne.) Dan Herba Bawang Kucai (Allium Chinense G.Don,) Secara In Vitro (C) xii + 117 halaman; 20 tabel; 11 gambar; 18 lampiran (D) Kata kunci: herba bawang dayak, herba bawang kuc…
ABSTRAK (A). ANNISA FIRA YULIANTI (2013210025) (B). AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK AIR DAN n-HEKSAN DAUN KELOR (Moringa oleifera L) TERHADAP BAKTERI PATOGEN (C). vii+ 57 halaman; 4 tabel; 4 gambar; 18 lampiran (D). Kata kunci : daun kelor, moringa oleifera L, antibakteri (E). Tanaman Kelor (Moringa oleifera L) mengandung berbagai macam senyawa metabolit sekunder yang memiliki potensi sebaga…
ABSTRAK (A) WIKA YULIANA WARDANI (2013210264) (B) PEMERIKSAAN PARAMETER MUTU DAN FORMULASI KRIM ANTIOKSIDAN DARI EKSTRAK ETANOL 70% DAUN KESEMEK (Diospyros kaki L. f.), Ebenaceae. (C) xvi + 170 halaman ; 2017; 33 tabel; 18 gambar; 25 lampiran (D) Kata kunci : Diospyros kaki L. f., Ekstrak, Pemeriksaan parameter mutu, Antioksidan, Krim. (E) Daun kesemek (Diospyros kaki L. f.) memiliki ka…
ABSTRAK (A) RIKE YULIANINGTYAS NAURI PUTRI (2013210204) (B) PREPARASI NANOPARTIKEL EKSTRAK RUMPUT LAUT COKLAT (Sargassum polycystum) BERBASIS KITOSAN – NATRIUM TRIPOLIFOSFAT SEBAGAI ANTIOKSIDAN (C) xix + 119 halaman; 17 tabel; 13 gambar; 33 lampiran (D) Kata kunci: Ekstrak rumput laut coklat, Nanopartikel, Kitosan, Natrium Tripolifosfat, Uji aktivitas antioksidan, DPPH Ekstrak rumput lau…
xiirnABSTRAKrn(A) YULIANA TIURMAIDA (2008210279)rn(B) PENETAPAN KADAR KOFEIN DALAM MINUMAN TEH KEMASAN SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGIrn(C) xv + 70 halaman; 2012;9 tabel;15 gambar;14 lampiranrn(D) Kata kunci : Kofein, Minuman teh kemasan, Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT)rn(E) Minuman teh dalam kemasan saat ini banyak digemari masyarakat karena praktis sehingga dapat diminum berul…