Tanaman indigofera merupakan tanaman yang banyak ditemukan didaerah jawa dan kerap kali dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar sebagai pewarna alami dan diketahui mempunyai beberapa aktivitas farmakologi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui zat warna yang dihasilkan dan karakteristik dari zat warna tersebut. Maserasi digunakan sebagai metode untuk mendapatkan ekstrak air daun indig…
Kayu mahoni (Swietenia mahagoni) merupakan salah satu tanaman yang dapat menghasilkan zat warna. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi dan mengkarakterisasi senyawa warna yang terdapat pada kayu mahoni. Ekstraksi terhadap kayu mahoni dilakukan dengan metode maserasi menggunakan pelarut etanol 70%. Isolasi kayu mahoni dilakukan dengan metode kromatografi kolom dan kromatografi lapis ti…
Tuberkulosis banyak dijumpai di Indonesia dan merupakan urutan ketiga di dunia setelah India dan China. Profil Kesehatan Indonesia tahun 2019, ditemukan kasus tuberkulosis pada anak usia 0-14 tahun ialah 11,9% atau sebanyak 63.111 anak di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah mengevaluasi penggunaan obat antituberkulosis pada anak di Rumah Sakit Tk.II Moh. Ridwan Meuraksa. Penelitia…
Umbi talas Jepang (Colocasia esculenta var antiquorum) mengandung karbohidrat, protein, asam lemak, dan berbagai macam mineral. Secara umum mineral dibagi menjadi dua golongan mineral essensial merupakan mineral yang diperlukan oleh tubuh contohnya kalsium dan nonessensial merupakan mineral yang tidak diperlukkan oleh tubuh contohnya kadmium. Instrumen yang dapat digunakan dalam analisis k…
Peningkatan jumlah rumah sakit di DKI Jakarta dari tahun 2018-2020 diiringi dengan peningkatan persaingan antar rumah sakit yang mengharuskan RSU Kartini mengembangkan strategi untuk meningkatkan kepuasan dan loyalitas pasien agar dapat bersaing dengan rumah sakit lain. Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisis konseling Apoteker, ketersediaan obat, dan kualitas pelayanan kefarmasian se…
Teknologi informasi telah menjadi unsur vital di bidang kesehatan termasuk pelayanan kefarmasian di apotek. Kebermanfaatan teknologi informasi di apotek khususnya pelayanan resep elektronik sangat tergantung dari penerimaan Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian terhadap teknologi informasi tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan Apo…
Dalam sektor kesehatan, citra merek yang baik berdampak pada persepsi konsumen terhadap kualitas yang dirasakan dan tingkat kepercayaan pada produk. Klinik kecantikan berusaha menciptakan citra merek yang positif dengan memberikan kualitas terbaik melalui produk dan layanan. Peningkatan ini dapat membantu dalam mengembangkan kepercayaan konsumen sehingga diharapkan mampu menghasilkan loyal…
Persaingan bisnis farmasi yang semakin ketat membuat apotek merancang strategi agar lebih banyak konsumen berminat membeli dan melakukan pembelian produk obat OTC di Apotek X Jakarta Timur. Strategi apotek X Jakarta Timur untuk mempengaruhi keputusan pembelian konsumen pada produk obat OTC menggunakan kualitas pelayanan, harga dan citra merek. Tujuan penelitian ini berfokus untuk mengetahu…
Kulit merupakan organ reseptor yang selalu berhubungan dengan eksternal lingkungan hidup, kulit akan berubah mengalami penuaan dan penurunan dalam hal fungsional dan estetika. Namun banyak pengaruh yang dapat merusak kulit salah satunya paparan lingkungan dan ultraviolet (UV) yang merupakan radikal bebas dan dapat menyebabkan terjadinya gangguan pada melanin, diantaranya hiperpigmentasi. H…