Thalasemia merupakan penyakit turunan yang berakibat pada hemoglobin tidak terbentuk sempurna. Menyebabkan penderita harus menjalani transfusi darah seumur hidup, namun akan berakibat pada penumpukan kadar feritin dalam darah dan berdampak pada komplikasi ke jantung, paru, dan organ lain. Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas biaya penggunaan Deferiprone dan Deferasiroks pada …