ABSTRAK (A) SHINTA MERDIANA (2013210231) (B) FORMULASI DAN EVALUASI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN MINUMAN KESEHATAN DARI EKSTRAK KERING DAUN CANTIGI (Vaccinium varingiaefolium (BI). Miq.) (C) xviii + 99 halaman; 32 tabel; 12 gambar; 34 lampiran. (D) Kata kunci : Antioksidan, Daun Cantigi, Minuman Kesehatan, Vaccinium varingiaefolium, uji stabilitas (E) Daun Cantigi mengandung senyawa antioksidan a…
ABSTRAK (A) TRIANA WATI WIDANINGSIH (2013212280) (B) ANALISIS KANDUNGAN BORAKS PADA DIMSUM, CILOK DAN SIOMAY SECARA SPEKTROFOTOMETRI CAHAYA TAMPAK (C) xiv + 62halaman; 18tabel; 13 gambar; 21lampiran (D) Kata kunci : Boraks, Dimsum, Cilok, Siomay, Spektrofotometri Cahaya Tampak. (E) Boraks sering disalahgunakan untuk pengawet pada produk makanan. Badan POM telah menemukan penyalahgunaan bor…
ABSTRAK (A) DAYANTI HUSNIA SOLEHA (2012210069) (B) PENETAPAN KADAR NIKOTIN PADA TEMBAKAU (Nicotiana tabacum L.) YANG TERDAPAT PADA ROKOK BERMEREK DAN ROKOK TIDAK BERMEREK SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) (C) CV + 106 halaman; 15 tabel; 17 gambar; 24 lampiran (D) Kata kunci : Nikotin, tembakau, rokok, tembakau lintingan, kromatografi cair kinerja tinggi (E) Nikotin adalah alka…
ABSTRAK (A) JESSIKA FERDIANA (2013210110) (B) UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAGING BUAH KURMA (Phoenix dactylifera L.) DAN SELAI KURMA MENGGUNAKAN METODE PEREDAMAN RADIKAL BEBAS ABTS (C) xiv + 83 halaman; 10 tabel; 10 gambar; 16 lampiran (D) Kata kunci: Buah kurma, selai kurma, radikal bebas, aktivitas antioksidan, ABTS (E) Buah Kurma (Phoenix dactylifera L.) mengandung senyawa flavonoid, sapo…
ABSTRAK (A) VIVA STARLISTA (2013210260) (B) ANALISIS SENYAWA PEKTIN DALAM EKSTRAK AIR DARI BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) SEBAGAI PENURUN KOLESTEROL SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS. (C) xiii + 80 halaman; 6 tabel; 8 gambar; 18 lampiran. (D) Kata kunci : Pektin, buah pepaya, kolesterol, penurunan. (E) Kolesterol merupakan prekursor semua senyawa steroid di dalam tubuh, termasuk kortikosteroi…
ABSTRAK (A) RESA NOLIA (201320194) (B) ANALISIS SENYAWA PEKTIN DARI EKSTRAK AIR KELOPAK BUNGA ROSELLA (Hibiscus sabdariffa L.) SEBAGAI PENURUN KOLESTEROL SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS (C) xiv + 81 halaman; 7 tabel; 15 gambar; 20 lampiran (D) Kata Kunci : Pektin, rosella, kolesterol, soxhlet (E) Kolesterol merupakan hasil metabolisme tubuh yang terdapat dalam jaringan dan lipoprotein plasm…
ABSTRAK (A) NURHAYA ADITYA PRATAMA (2013210178) (B) UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN PADA BERAS ANALOG DENGAN PENAMBAHAN EKSTRAK BAYAM MERAH SECARA PEREDAMAN RADIKAL BEBAS DPPH (1,1-difenil-2-pikrilhidrazil). (C) xv +144 halaman; 19 tabel; 8 gambar; 34 lampiran. (D) Kata kunci : Bayam merah (Amaranthus tricolor L.), beras analog, antioksidan, DPPH. (E) Ketergantungan masyarakat Indonesia terhadap…
ABSTRAK (A) SARAH FITRIANI ADHA (2013210224) (B) UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN PADA BERAS ANALOG YANG MENGANDUNG EKSTRAK LABU KUNING (Cucurbita moschata Durch.) SECARA PEREDAMAN RADIKAL BEBAS DPPH. (C) xiii +104 halaman; 21 tabel; 8 gambar; 26 lampiran. (D) Kata kunci : Labu kuning (Cucurbita moschata Durch), beras analog, antioksidan, DPPH. (E) Ketergantungan masyarakat terhadap beras masih c…