ABSTRAK Jerawat adalah masalah kulit yang ditandai dengan munculnya bintik-bintik pada beberapa bagian tubuh, seperti wajah, leher, punggung, dan dada. Salah satu penyebab munculnya jerawat adalah berkembangnya bakteri Propionibacterium acne dan Staphylococcus epidermidis. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk sediaan gel dari kombinasi ekstrak yang efektif sebagai anti jerawat t…
PENGEMBANGAN SEDIAAN EMULGEL PRODUK PENYUBUR ALIS KOMBINASI MINYAK BAWANG PUTIH DAN MINYAK KEMIRI ABSTRAK Telah dilakukan pengembangan sediaan penyubur alis dari kombinasi minyak kemiri dengan minyak bawang putih. .Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah minyak bawang putih dan minyak kemiri mempunyai aktifitas sebagai penyubur alis , dan apakah kombinasi minyak kemiri dengan minyak baw…
APLIKASI NANOTEKNOLOGI PADA EKSTRAK ETANOL BIJI KLABET (Trigonella foenum-graecum L.) DALAM PENGEMBANGAN FORMULASI SEDIAAN TONIK RAMBUT ABSTRAK Telah lama dikenal ungkapan rambut adalah mahkota kecantikan yang menandakan betapa pentingnya peran rambut bagi seseorang dalam lingkungannya. Dalam keadaan fisiologis, rambut mempunyai masa tumbuh, istirahat dan lepas sehingga pada suatu saat terjad…