Penyimpanan vaksin di PBF (pedagang besar farmasi) harus memenuhi persyaratan rantai dingin vaksin yang baik yaitu disimpan pada suhu tertentu, seperti suhu +2C s/d +8C untuk chiller/refrigerator dan suhu -15C s/d -25C untuk freezer dalam menjaga kualitas vaksin. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi penyimpanan produk rantai dingin di PT. Sagi Capri. Metode pene…
Vaksin adalah produk biologi yang memerlukan penanganan khusus, terutama dalam hal penyimpanan dan distribusi untuk menjaga kualitas dan efektivitasnya. Pengelolaan vaksin melibatkan penerimaan, penyimpanan, dan pengiriman yang mematuhi standar peraturan Cara Distribusi Obat yang Baik (CDOB). Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk melihat gambaran pengelolaan dan pendistribusian …
Vaksin merupakan produk biologis yang mudah rusak sehingga harus disimpan pada suhu tertentu, yakni pada suhu 2 s/d 8ºC untuk vaksin sensitif beku (tidak boleh beku) dan pada suhu -15 s/d -25 ºC untuk vaksin yang sensitif panas. Penyimpanan vaksin harus memenuhi syarat rantai dingin yang baik untuk mempertahankan kualitas vaksin hingga dapat didistribusikan ke tangan konsumen. Kualitas p…
Vaksin adalah sejenis produk biologis yang mengandung unsur antigen berupa virus atau mikroorganisme yang sudah mati atau sudah dilemahkan dan juga berupa toksin mikroorganisme yang telah diolah menjadi toksid atau protein rekombinan , yang sudah ditambahkan dengan zat lainnya. Vaksin merupakan produk yang rentan terhadap perubahan temperatur lingkungan, dalam Permenkes Nomor 12 tahun…
Pengelolaan vaksin merupakan suatu rangkaian kegiatan yang melibatkan proses perencanaan, pengadaan, penerimaan, penyimpanan, pendistribusian, pengendalian, pencatatan dan pelaporan. Pengelolaan vaksin merupakan masalah global, baik negara berkembang maupun negara maju karena tingginya risiko menurunnya kualitas dan mutu vaksin akibat paparan suhu beku atau panas. Penelitian ini bertu…
World Health Organization (WHO) telah menyatakan COVID-19 sebagai Global Pandemic dan Pemerintah telah menetapkan kedaruratan kesehatan masyarakat Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Indonesia melalui Keputusan Presiden Nomor 11 Tahun 2020. Vaksin adalah produk biologi yang berisi antigen yang bila diberikan kepada seseorang akan menimbulkan kekebalan spesifik secara aktif terhada…