Stres oksidatif adalah keadaan yang ditandai oleh ketidakseimbangan antara oksidan dan antioksidan dalam tubuh. Stres oksidatif dapat menimbulkan berbagai penyakit degeratif, salah satunya adalah diabetes melitus. Diabetes melitus adalah suatu penyakit penurunan sekresi atau resistensi insulin karena kelainan metabolik yang menyebabkan naiknya kadar glukosa darah (hiperglikemia). Enzim α…