Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran tentang penanganan obat kadaluwarsa di Apotek Kimia Farma RTM Tugu selama periode Januari hingga April 2024. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, dimana data diperoleh melalui observasi dan dokumentasi stock opname. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari total 2212 item obat yang ada, terdapat 2…
Obat kadaluwarsa akan dianggap menjadi limbah farmasi dan harus dilakukan pengelolaan guna menciptakan suasana kesehatan yang baik dan terhindar dari cemaran. Obat yang mengalami kadaluwarsa di fasilitas kesehatan dapat dilakukan retur kepada PBF tempat penyalur obat yang kadaluwarsa untuk dilakukan pemusnahan sesuai pedoman teknis CDOB. Tujuan penelitian ini digunakan untuk mengetahui kes…
Pengelolaan obat di Instalasi Farmasi meliputi tahap-tahap perencanaan sampai evaluasi yang saling terkait satu sama lain. Memberikan pelayanan yang efektif dan efisien termasuk juga pelayanan farmasi dan memeriksa pengelolaan persediaan obat agar tersedia di rumah sakit. Obat merupakan salah satu jenis perbekalan farmasi yang harus dikelola sedemikian rupa sehingga memenuhi persyaratan mut…