Obat yang sudah melewati masa kedaluwarsa dapat mengakibatkan efek toksik (racun). Penyimpanan dan Perencanaan perbekalan farmasi yang tidak tepat dapat berakibat pada kerusakan obat, terganggunya distribusi obat dan terdapatnya obat yang kedaluwarsa. Tujuan dari penelitian ini mengetahui pengelolaan obat kedaluwarsa di gudang farmasi RSUD Cengkareng periode Januari-April 2023. Metode yang…
Suhu merupakan salah satu aspek penting yang harus diperhatikan dalam sistem penyimpanan yang berpengaruh dalam kualitas mutu obat, keamanan, dan khasiat obat. Faktor lingkungan seperti cahaya, suhu dan kelembaban berpengaruh nyata terhadap kualitas obat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis kesesuaian penyimpanan obat dengan kondisi suhu penyimpanan obat di gudang non …
Penyimpanan obat sangat penting untuk melindungi mutu obat agar tetap baik, menjaga ketersediaan stok obat, serta memudahkan dalam pencarian dan pengawasan. Kesalahan dalam penyimpanan obat dapat menurunkan kadar atau potensi obat, sehingga jika dikonsumsi oleh pasien dapat menjadi tidak efektif dalam terapinya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah sistem penyimpanan obat di gudan…
Penyimpanan obat di Gudang Farmasi menjadi bagian dari pelayanan pengelolaan obat sebelum diberikan kepada pasien. Gudang Farmasi bertanggung jawab untuk penyimpanan obat dalam upaya menjaga persediaan obat agar tidak rusak dan kadaluarsa serta menjaga mutu obat yang disimpan. Kurangnya kedisiplinan dalam kegiatan penyimpanan obat dapat membuat turunnya kadar atau potensi obat serta menyeb…
Sistem penyimpanan dalam gudang Pedagang Besar Farmasi (PBF) merupakan parameter yang sangat penting dalam suatu rantai distribusi sediaan farmasi. Sistem penyimpanan yang baik dan benar diatur dalam Cara Distribusi Obat yang Baik (CDOB). Beberapa penelitian menunjukkan bahwa gudang yang menerapkan sistem penyimpanan sesuai CDOB terhindar dari menumpuknya produk kedaluwarsa dan kerugian fi…
Penyimpanan merupakan salah satu hal yang penting bagi terselenggaranya kegiatan kefarmasian di Puskesmas. Penyimpanan adalah suatu kegiatan pengamanan terhadap obat-obatan yang diterima agar aman (tidak hilang), terhindar dari kerusakan fisik maupun kimia dan mutunya. Tujuan Penyimpanan Obat adalah untuk mempertahankan mutu obat dari kerusakan akibat penyimpanan yang tidak baik serta …