Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui sistem pendistribusian Cold Chain Product di PT. Indofarma Global Medika Cabang Bogor dan untuk mendapatkan kesesuaian alur sistem pendistribusian Cold Chain Product di PT. Indofarma Global Medika Cabang Bogor dengan Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 9 tahun 2019 tentang Pedoman Teknis Cara Distribusi Obat Yang Baik. Penelitian ini me…
Alat kesehatan (alkes) merupakan barang yang sangat dibutuhkan dalam dunia medis. Dirumah sakit banyak alat kesehatan yang digunakan. Penggunaan Alat Kesehatan tidak dapat terpisah dari penyelenggaraan pelayanan kesehatan di rumah sakit. Kebutuhan akan alat kesehatan menjadi prioritas, karena merupakan salah satu komponen penting dalam fasilitas pelayanan kesehatan yang mempengaruhi akses d…
Alat Kesehatan mempunyai peran penting dalam menunjang diagnosa suatu penyakit ataupun status kesehatan seseorang. Untuk memberikan pelayanan kesehatan yang berkesinambungan perlu didukung dengan peralatan yang selalu dalam kondisi siap pakai serta dapat difungsikan dengan baik. Penyimpanan dan Pendistribusian alat kesehatan adalah suatu rangkaian kegiatan yang bertujuan untuk melindungi d…
Vaksin adalah sejenis produk biologis yang mengandung unsur antigen berupa virus atau mikroorganisme yang sudah mati atau sudah dilemahkan dan juga berupa toksin mikroorganisme yang telah diolah menjadi toksid atau protein rekombinan , yang sudah ditambahkan dengan zat lainnya. Vaksin merupakan produk yang rentan terhadap perubahan temperatur lingkungan, dalam Permenkes Nomor 12 tahun…
Cara Distribusi Obat yang Baik (CDOB) merupakan suatu pedoman yang harus diterapkan oleh Pabrik Besar Farmasi (PBF) sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan pendistribusian obat untuk memastikan mutu obat sepanjang jalur distribusi sesuai persyaratan dan tujuan penggunaannya. Salah satu kegiatan dalam sistem distribusi yang dipengaruhi CDOB adalah penanganan inventory yang terdiri dari…