Hemodialisis adalah suatu usaha untuk memperbaiki kelainan biokimiawi darah yang terjadi akibat terganggunya fungsi ginjal, dilakukan dengan menggunakan mesin hemodialisis. Terapi hemodialisis membutuhkan waktu yang lama, memiliki komplikasi, dan membutuhkan biaya yang mahal. Hal ini akan memberikan stressor fisiologis dan psikologis pasien yang kemudian akan mempengaruhi kualitas hidup pa…
Penyakit Ginjal Kronik (PGK) merupakan masalah kesehatan masyarakat di seluruh dunia dengan peningkatan insidensi, prevalensi serta tingkat morbiditas. PGK ini memerlukan biaya perawatan yang tinggi. Pasien PGK tahap akhir diindikasikan untuk memperoleh terapi renal replacement therapy, yaitu dialisis. Dialisis yang dimaksud baik dialisis peritonial maupun hemodialisis. Pembiayaan penyakit…
Kejadian hepatitis imbas obat (Drug Induced Hepatitis/DIH) pada penggunaan obat antituberkulosis masih menjadi salah satu masalah pada pengobatan tuberkulosis (TB). Alternatif penggunaan hepatoprotektor pada terapi tuberkulosis dengan DIH memerlukan studi farmakoekonomi terutama Cost Efectiveness Analysis (CEA). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efisiensi dan efektivi…
Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah peningkatan tekanan darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan tekanan darah diastolik lebih dari 90 mmHg pada dua kali pengukuran dengan selang waktu lima menit dalam keadaan cukup istirahat/tenang. Dalam SKN telah disebutkan bahwa subsistem obat dan perbekalan kesehatan adalah tatanan yang menghimpun berbagai upaya yang menjamin ketersediaan obat, …
Dewasa ini perkembangan industri farmasi berkembang pesat menyebabkan persaingan pasar farmasi semakin meningkat.Dalam menghadapi persaingan tersebut. PT Zambon Indonesia menerapkan strategi penetrasi pasar terhadap produk andalannya N-acetylsistein (NAC) pada pasar baru Preeklampsia. Untuk meningkatkan penjualan produk NAC di pasar preklampsia tersebut, perlu memiliki strategi bauran promosi …
Penelitian ini bertujuan mengetahui profil pengobatan, ratio biaya pengobatan, potensi peran apoteker dalam meningkatan efisiensi biaya dan kemudahan akses pengobatan kepada pasien dengan keluhan penyakitminor illness dalam pelaksanaan JKN. Desain penelitian menggunakan metode eksploratif dengan teknik pengolahan data secara deskriptif. Data yang dikumpulkan merupakan data sekunder dan pri…
Penyimpanan obat di Gudang Farmasi menjadi bagian dari pelayanan pengelolaan obat sebelum diberikan kepada pasien. Gudang Farmasi bertanggung jawab untuk penyimpanan obat dalam upaya menjaga persediaan obat agar tidak rusak dan kadaluarsa serta menjaga mutu obat yang disimpan. Kurangnya kedisiplinan dalam kegiatan penyimpanan obat dapat membuat turunnya kadar atau potensi obat serta menyeb…
Pedagang Besar Farmasi (PBF) adalah perusahaan berbentuk badan hukum yang memiliki izin untuk pengadaan, penyimpanan, penyaluran obat dan/atau bahan obat dalam jumlah besar sesuaidengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Cara Distribusi Obat yang Baik (CDOB) harus diterapkan di setiap PBF untuk memastikan mutu sediaan farmasi di sepanjang jalur distribusi sesuai dengan persyaratan dan …
Obat High Alert adalah obat yang harus diwaspadai karena sering menyebabkan terjadi kesalahan atau kesalahan serius (Sentinel Event) dan obat yang berisiko tinggi menyebabkan Reaksi Obat yang Tidak Diinginkan (ROTD). Penyimpanan obat High Alert di Instalasi Farmasi adalah kegiatan pengaturan obat yang meliputi obat disimpan ditempat yang terpisah dengan obat lain, penulisan nama obat dan ko…
Hipertensi dikenal sebagai penyakit kardiovaskular. Hipertensi menjadi kontributor keempat kematian dini di negara maju dan ketujuh di negara berkembang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran penggunaan obat hipertensi pada pasien BPJS Rawat jalan berdasarkan profil peresepan di RSAU dr. Esnawan Antariksa Periode April – Mei 2023, mengetahui penggunaan obat hipertens…