Text
Isolasi Dan Analisis Senyawa Kimia Hasil Bioproduksi Kapang Endofit (Cl-Pa-2F0 Tanaman Kunyit (Curcuma longa Linn.)
ABSTRAKrn(A) ARIEF RAHMAN MASHADI (2004210014)rn(B) ISOLASI DAN ANALISIS SENYAWA KIMIA HASIL BIOPRODUKSIrnKAPANG ENDOFIT (Cl-Pa-2F) TANAMAN KUNYIT (Curcuma longarnLinn.)rn(C) ix + 62 halaman; 2008; 10 tabel; 38 gambar; 7 lampiran.rn(D) Kata kunci : Kunyit, Curcuma longa Linn., Mikroba Endofit, Cl-Pa-2F,rnBioproduksi, Uji Aktivitas Antibakteri.rnKunyit (Curcuma longa L.) merupakan salah satu tanaman rempah dan obatrnyang tersebar di seluruh daerah tropis. Kunyit dimanfaatkan sebagairnantiinflamasi, antioksidan, antimikroba, pencegah kanker, antitumor dan lainlain.rnBelakangan ini diketahui bahwa di dalam tumbuhan terdapat banyakrnmikroorganisme yang dapat melakukan proses metabolisme tertentu danrnmemainkan peranan penting dalam menghasilkan senyawa-senyawa bioaktifrnyang potensial untuk dikembangkan. Pada penelitian telah dilakukan prosesrnbioproduksi senyawa kimia oleh kapang endofit Cl-Pa-2F dari Curcuma longarnLinn. asal Parung di dalam media PDB. Kultur diekstraksi dengan pelarutrnkloroform kemudian difraksinasi dengan kromatografi kolom (SiO2, n-heksanetilrnasetat = 100:1–2:1) diperoleh 5 fraksi (F.I-F.V). Refraksinasi fraksi F.IIrndengan kromatografi kolom (SiO2, n-heksan-etil asetat = 20:1) diperoleh 4rnfraksi (F.II-A, F.II-B, F.II-C dan F.II-D). Hasil uji aktivitas antibakterirnmenunjukkan bahwa senyawa kimia hasil bioproduksi kapang endofit Cl-Pa-2Frntidak memiliki aktivitas antibakteri terhadap bakteri Escherecia coli danrnStaphilococcus aureus. Analisis isolat kapang endofit (Cl-Pa-2F) fraksi F.II-Brndengan kromatografi gas-spektrometer massa (KG-SM) yang dibandingkanrndengan database Wiley7n.1 adalah golongan asam lemak.rn(E) Daftar Rujukan : 31 buah (1985-2008)rn(F) Dra. Ratna Layla Gani, M.Si., Apt.; DR. Partomuan Simanjuntak, M.Sc., APU.
Tidak tersedia versi lain