Text
PENGARUH PENGGORENGAN DAN PENGUKUSAN TERHADAP KADARrnβ-KAROTEN DALAM UBI JALAR ORANGE DAN KUNING (Ipomoea batatasrn(L) Lam.)
ABSTRAKrn(A) YUDHA AMANDANGI SYAHPUTERA (2009210224)rn(B) PENGARUH PENGGORENGAN DAN PENGUKUSAN TERHADAP KADARrnβ-KAROTEN DALAM UBI JALAR ORANGE DAN KUNING (Ipomoea batatasrn(L) Lam.)rn(C) xi + 71 halaman ; 12 tabel ; 12 gambar ; 17 lampiranrn(D) Kata kunci : β-karoten, ubi jalar, Ipomoea batatas (L) Lam, Convolvulaceae,rnspektrofotometri UV-VIS.rn(E) Ubi jalar (Ipomoea batatas (L) Lam.) adalah salah satu tumbuhan dari familiarnConvolvulaceae, zat aktif utama dalam ubi jalar adalah β-karoten. β-karotenrnadalah salah satu antioksidan alami golongan karotenoid, merupakan pigmen yangrnmemberikan warna orange pada ubi jalar. Penelitian ini dilakukan untukrnmengetahui pengaruh penggorengan dan pengukusan terhadap kadar β-karotenrnyang terkandung didalam ubi jalar orange dan kuning. Dalam penelitian ini ubirnjalar diekstraksi menggunakan pelarut aseton - n-heksana (40:60). Setelahrndisaring, kemudian fase n-heksana dipisahkan dengan cara partisi menggunakanrnair, selanjutnya fase n-heksana diukur serapannya pada panjang gelombangrnserapan maksimum 450 nm. Berdasarkan hasil pengujian diperoleh kadar β-rnkaroten dalam ubi jalar orange segar, digoreng dan dikukus berturut-turut adalahrn5,57 mg/100g; 3,13 mg/100g dan 4,07 mg/100g dan ubi jalar kuning berturut-turutrnadalah 1,55 mg/100g; 0,76 mg/100g; 0,86 mg/100g, dengan hasil simpangan bakurnrelatif pada ubi jalar orange dan kuning adalah 2,91% dan 1,99%, linearitasrndengan nilai koefisien korelasi mendekati 1. Uji perolehan kembali 96,84%-rn97,44% dengan thitung 2,093 dan 1,605 lebih kecil dari ttabel 2,365. Hasil analisisrnstatistik dengan uji t menunjukkan adanya perbedaan antara kadar β-karotenrndalam ubi jalar yang digoreng dengan yang dikukus, kadar β-karoten dalam ubirnjalar yang dikukus lebih besar daripada ubi jalar yang digoreng.rn(F) Daftar Rujukan ; 24 buah (1991-2012)rn(G) Dr. Yunahara Farida, M.Si., Apt.rn(H) 2013
Tidak tersedia versi lain