Text
ISOLASI MINYAK ATSIRI KULIT BATANG DAN DAUN KRANGEAN (Litsea cubeba Lour. Pers) SERTA PENETAPAN KANDUNGAN SITRONELAL SECARA KROMATOGRAFI GAS
ABSTRAKrnrn(A) LATHIFAH NUR HIDAYATI (2011210131) rnrn(B) ISOLASI MINYAK ATSIRI KULIT BATANG DAN DAUN KRANGEAN rn rn(Litsea cubeba Lour. Pers) SERTA PENETAPAN KANDUNGANrnSITRONELAL SECARA KROMATOGRAFI GAS rnrn(C) xiv+81 Halaman; 2015; 17 Tabel; 16 Gambar; 13 Lampiran rnrn(D) Kata kunci: isolasi, kulit batang krangean, daun krangean, (Litsea cubeba rnLour. Pers), destilasi air, sitronelal, kromatografi gasrn rn(E) Indonesia merupakan negara yang memiliki beranekaragam jenis tanamanrnyang bermanfaat. Kandungan senyawa dari tanaman yang sudah banyakrndimanfaatkan oleh masyarakat adalah minyak atsiri. Salah satu jenis tanamanrnyang memiliki kandungan minyak atsiri dan berpotensi untuk dikembangkanrnadalah tanaman krangean (Litsea cubeba Lour. Pers). Hampir semua bagianrntanaman krangean dapat menghasilkan minyak atsiri, biasa disebut minyakrnkrangean atau minyak trawas. Pada penelitian ini dilakukan isolasi denganrnmetode destilasi air dan penetapan kadar sitronelal secara kromatografi gas.rnTujuan penelitian ini untuk mengetahui kadar minyak atsiri, kadar sitronelalrnserta mutu minyak atsiri yang diperoleh dari kulit batang dan daun krangean.rnHasil penetapan kadar minyak atsiri dari kulit batang dan daun krangeanrnadalah sebesar 1,04±0% dan 0,99±0,0462%. Hasil penetapan kadar sitronelalrndalam minyak kulit batang krangean 7,41±0,06% dan dalam minyak daunrnkrangean 2,90±0,076%. Hasil pemeriksaan mutu minyak atsiri menunjukkanrnada perbedaan. Pemeriksaan minyak dari kulit batang diperoleh hasil berwarnarnkuning, bau khas, dan jernih, indeks bias 1,4624±0,00001; rotasi optik -18,43;rnbobot jenis 0,8852; kelarutan dalam etanol 70% (1:5); bilangan asamrn1,80±0,4072. Minyak dari daun krangean menunjukkan warna kuning muda,rnbau khas, dan jernih, indeks bias 1,4607±0,0001; rotasi optik -18,22; bobotrnjenis 0,8826; kelarutan dalam etanol 70% (1:4); bilangan asam 0,86±0,1097. rn rnDari hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar minyak atsiri dan kadarrnsitronelal dalam minyak dari kulit batang lebih besar daripada minyak dari rndaun krangean. rn(F) Daftar Rujukan : 20 buah (1980-2013) rnrn(G) Yesi Desmiaty, S.Si., M.Si., Apt.
Tidak tersedia versi lain