ABSTRAKrn(A) EKO SANTI FEBRIANI (2010210088)rn(B) UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA DAN UJI CEMARAN MIKROBA DARI PERASAN BUAH TOMATrn(Solanum lycopersicum Linn.)rn(C) xiv + 67 halaman; 8 tabel; 8 gambar; 23 lampiranrn(D) Kata kunci; Buah Tomat; aktivitas antimikroba; cemaran mikrobarn(E) Secara empiris buah tomat (Solanum lycopersicum Linn.) dapat digunakan sebagai obat demam, obat jerawat, obat wasir,…
ABSTRAKrn(A) ANA RACHMURTI (2010210017)rn(B) UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA DAN UJI CEMARAN MIKROBA PERASAN BUAH NANAS (Ananas comosus (L) Merr.)rn(C) xii + 61 halaman; 11 tabel; 9 gambar; 13 lampiranrn(D) Kata Kunci : Aktivitas antimikroba, Perasan buah nanas (Ananas comosus (L) Merr.), Mikroba uji, Cemaran mikroba.rn(E) Tanaman nanas (Ananas comosus (L) Merr.) merupakan tanaman yang termasuk kelom…
ABSTRAKrnrn(A) FEBRIYANI RISKA MARDIANA (2009210071)rn(B) PENETAPAN KARAKTERISTIK DAN UJI AKTIVITAS PENGHAMBAT ACE EKSTRAK ETANOL 70% DAUN BUNGA PAGODA (Clerodendron japonicum [Thunb.] Sweet) SECARA IN VITROrn(C) ix + 66 halaman; 12 tabel; 7 gambar; 12 lampiranrn(D) Kata kunci: Daun bunga pagoda, Clerodendron japonicum [Thunb.] Sweet, antihipertensi, ACE, in vitrorn(E) Hipertensi adalah sebuah …
ABSTRAK (A)SARI NURULITA (2008210231) (B)AKTIVITAS ANTIPROLIFERASI EKSTRAK BUAH LEUNCA (Solanum nigrum L.) TERHADAP SEL MCA B1 DAN MCM B2 (C)xi + 73 halaman; 3 tabel; 13 gambar; 14 lampiran. (D)Kata kunci: Solanum nigrum, proliferasi, sel tumor (E) Berdasarkan hasil penelitian sebelumnya, ekstrak etanol buah leunca terhadap sel Hela; sel Vero; sel Widr; sel T47D didapatkan nilai IC50 265.0 μg/…
ABSTRAKrn(A) SONIA SAHARA (2010210250)rn(B) UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN Acalypha indica L.rnTERHADAP BAKTERI GRAM POSITIF DAN BAKTERI GRAM NEGATIFrnDENGAN METODE BIOAUTOGRAFI.rn(C) xii + 70 halaman; 11 tabel; 13 gambar ; 12 lampiran.rn(D) Kata kunci : Ekstrak daun Acalypha indica L., antibakteri, Staphylococcus aureus,rnEscherichia coli, difusi agar, bioautografi.rn(E) Dari penelitia…
ABSTRAKrn(A) DWI HAYATUNNUFUS (2011211269)rn(B) ISOLASI DAN KARAKTERISASI KAPANG SIMBION PORIFERA DARI PERAIRAN RAJA AMPAT YANG MEMILIKI DAYA HAMBAT TERHADAP MIKROBA UJI Escherichia coli, Staphylococcus aureus, Candida albicans, Aspergillus niger.rn(C) ix +39 halaman; 5 tabel; 6 gambar; 3 lampiranrn(D) Kata kunci : Porifera, Simbiosis, Kapang, Antimikroba, Raja Ampatrn(E) Perairan Raja Ampat me…
ABSTRAKrn(A) SEKAR AYU DINAH TANTRIrn(B) UJI SITOTOKSISITAS EKSTRAK ASETON Sargassum sp. TERHADAP SEL HeLa DAN T47D SERTA IDENTIFIKASI FUKOSANTINrn(C) xiii + 61 halaman: 5 tabel; 6 gambar; 16 lampiranrn(D) Kata kunci: ekstrak aseton Sargassum, sitotoksisitas, HeLa, T47D, Fukosantinrn(E) Sargassum sp. merupakan alga cokelat dengan genus Sargassum dalam kelas phaeophycae. Sargassum memiliki pigme…
Diabetes melitus adalah penyakit kronis yang disebabkan oleh kegagalan dalam mengontrol kadar glukosa darah. Diabetes Melitus Tipe 2 (DMT2) merupakan kondisi hiperglikemia yang disebabkan oleh kegagalan insulin dalam menjaga keseimbangan kadar gula darah. Bila DMT2 tidak diatasi maka akan menyebabkan komplikasi. Salah satu cara mengontrol DMT2 adalah penggunaan obat antidiabetes yang rasional. …