ABSTRAKrn(A) YUKEN HENITA ALVINA (2006210217)rn(B) FORMULASI TABLET SALUT ENTERIK ASAM ASETILSALISILATrnMENGGUNAKAN TRIACETIN SEBAGAI PLASTISAISERrn(C) xv + 118 Halaman: 49 Tabel : 13 Gambar : 26 Lampiranrn(D) Kata kunci ; Asam asetilsalisilat, tablet salut enterik, triacetinrn(E) Selain memiliki khasiat sebagai analgesik dan antipiretik yang kuat, asamrnasetilsalisilat juga memiliki kemampuan …
ABSTRAKrn(A) VITA LESTARY (2007210222)rn(B) PENGARUH HIDROKSIPROPILSELLULOSA SEBAGAI PENYALUT TERHADAP KECEPATAN PELEPASAN GUAIAFENESIN YANG DIMIKROENKAPSULASI DALAM SEDIAAN TABLET KUNYAHrn(C) xvi + 103 halaman; 36 tabel ; 13 gambar ; 23 lampiranrn(D) Kata Kunci : Guaiafenesin, mikrokapsul, hidroksipropilsellulosa, tablet kunyah, cetak langsung, kecepatan pelepasan.rn(E) Rasa merupakan paramete…
ABSTRAKrnrnrn(A) DEWI ARFIANTI (2001210122)rnrn(B) FORMULASI SEDIAAN SABUN PADAT TRANSPARAN DARI MINYAK ALPUKAT (Avocado oil).rnrn(C) x + 71 halaman: 2007; 25 tabel; 18 gambar; 13 lampiran. rnrn(D) Kata kunci : Minyak alpukat (Avocado oil), sabun padat transparan. rnrn(E) Minyak alpukat (Avocado oil) mengandung asam lemak bebas berupa asam lemak jenuh (14%) dan asam lemak tidak jenuh (85%). Ka…
ABSTRAKrn(A) MELISA HENDRA (2009210128)rn(B) FORMULASI SEDIAAN TABLET KUNYAH PARASETAMOL HASIL DISPERSI PADAT DALAM PEMBAWA EUDRAGIT E 100rn(C) xix + 115 halaman; 28 tabel ; 15 gambar ; 21 lampiran.rn(D) Kata kunci: Parasetamol, rasa pahit, tablet kunyah, dispersi padat, Eudragit E 100rn(E) Parasetamol merupakan golongan analgetik non-narkotik sintetik turunan p-aminofenol yang memiliki rasa pa…
ABSTRAKrnrnrnrn(A) YASMIN MANSOUR TALEB (20022110033) rnrn(B) FORMULASI SEDIAAN TABLET HISAP MIKROKAPSUL BROMHEKSIN HIDROKLORIDA DENGAN ETILSELULOSA N10rnrn(C) xiii + 95 Halaman; 2009; 38 Tabel; 12 Gambar; 15 Lampiran.rnrn(D) Kata Kunci: Mikrokapsul, Bromheksin Hidroklorida, Etilselulosa N10, Tablet Hisap, Cetak Langsung rnrn(E) Bromheksin merupakan derivat sintetik dari vasicine yang digu…